Kegagalan
Mar 7, 2021
--
Ada yang kuat dan bangkit, ada yang jatuh sehingga tak mampu untuk berdiri.
Kita membutuhkan uluran tangan untuk membuat kita bangkit. Uluran yang siap mendengar tanpa menghakimi, yang siap memberi dukungan tanpa berkata-kata.
Kita hanya perlu menjadi orang baik, agar mereka yang terperangkap dalam kegelapan, yang tidak tau apakah mereka bisa bangkit, ternyata bisa bangkit.
Kita tidak gagal, gagal adalah sukses yang tertunda.